Senin, 16 November 2015

Bahagia itu sederhana

Bahagia itu sederhana
sesederhana mengingatmu dengan segala kebaikanmu
bahagia itu sederhana
saat bisa merasa bersalah di masa lalu
bahagia itu sederhana
saat air mata bisa mewakili segala rasa
meski lelaki, air mata ini memang suci mewakili
hari ini sungguh mengingatmu
bahagia itu sederhana
sesederhana luka yang menganga tapi bahagia
bahagia itu bukan ketika penuh tawa
tapi saat menangis pun bahagia
bahagia itu mengenangmu...
(17 November 2015)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sebuah Kisah Kilas Balik

Ada seorang anak yang hidup di desa dan tinggal bersama keenam saudaranya. Anak laki-laki ini amat berbeda. Ia dibesarkan dengan lingkunga...