Selasa, 01 November 2016

No Bad Day

Tidak ada hari yang buruk. Hari di mana keinginan-keinginanmu tidak tercapai adalah hari yang akan membuatmu lebih dewasa. Sementara hari di mana kamu merasa sedih, tidak nyaman, atau cemas adalah hari yang kelak akan kamu syukuri saat kamu punya lebih banyak waktu untuk berusaha lebih mengerti pada diri sendiri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Rumah dan Segala Kenangan Tentangnya

Imam Syafi’i pernah berkata, tidak ada istilah santai dan diam untuk orang yang memiliki akal dan adab. Maka tinggalkanlah kampung halaman...